United Indonesia - Manchester United Indonesia Supporters Club

United Indonesia - Manchester United Indonesia Supporters Club (http://www.unitedindonesia.org/forum/index.php)
-   Archives 2010/2011 (http://www.unitedindonesia.org/forum/forumdisplay.php?f=107)
-   -   [EPL] Fulham 2-2 Man Utd (http://www.unitedindonesia.org/forum/showthread.php?t=2410)

rondwisan 14-08-2010 09:39 AM

[EPL] Fulham 2-2 Man Utd
 


[EPL] Fulham vs Man Utd
Minggu, 22 Agustus 2010
Kick Off : 22.00 WIB
Venue : Craven Cottage Stadium


Fulham vs Manchester United


Fulham menghadapi beberapa masalah pelik dalam persiapannya menghadapi musim terbaru British premier league, semifinalis European league ini ditinggal beberapa punggawanya yaitu sang pelatih Roy hodgson yang saat ini melatih Poll dan juga SMALLING yang pindah ke UNITED, belum lagi penjaga gawang mereka mark Schwarzer yang terus didekati oleh arsenal.

Pemain yang menjadi sorotan :
Bobby Zamora : Sebagai pencetak goal terbanyak musim lalu bagi Fulham dengan 8 gol, Zamora tentu perlu diwaspadai barisan belakang UNITED. Kekuatan dan kecepatannya tentu perlu mendapat perhatian lebih bagi barisan pertahanan UNITED agar tidak kecolongan.
Clint Dempsey : Publik sepakbola inggris tentu tidak akan melupakan Gol dempsey ke gawang Robert Green, gol tersebut merupakan indikasi betapa berbahayanya dempsey dalam memanfaatkan peluang. Torehan 7 gol dan 3 Asist nya musim lalu menggambarkan peran dempsey yang Sentral di lini tengah Fulham
Damien Duff : diusia nya yg ke-31, Duff masih menunjukkan performa yg cukup baik. Dengan kecepatan yang dimilikinya Duff mampu mengacaukan lini pertahanan lawan, hal ini terbukti dari 6 gol dan 3 asist yang dicetak musim lalu.
Prediksi pertandingan : Statistik menunjukkan UNITED selalu kalah dalam 2 pertandingan terakhir tandang di British premier league( 2-0 di musim 2008/2009, dan 3-0 di musim 2009/2010). Ini merupakan indikasi awal bahwa UNITED perlu mewaspadai fulham, walau kondisi fulham musim ini tidak sebaik 2 musim sebelumnya. Prediksi skor 1-2(semoga bener UNITED bisa menang)
(prepared by f3bry)


Fulham vs Manchester United, head to head

http://i203.photobucket.com/albums/a...ul_MU_head.jpg

Redsbusby 14-08-2010 09:42 AM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Behhh, baru aja mikirin FULHAM uda langsung dibuat aja ama Opa nih, mantap! :thumbup:
CUma 1 yg bikin penasaran disini, MARK HUGHES!

rondwisan 14-08-2010 09:51 AM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 

http://i203.photobucket.com/albums/a.../ful_team1.jpg

http://i203.photobucket.com/albums/a.../ful_team2.jpg

GL zone 14-08-2010 11:35 AM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
loh mark schwarzer masih di fulham ya ternyata
kirain udah pindah ke arsenal

padahal kemaren rumor ny kenceng bgt itu

rondwisan 14-08-2010 11:52 AM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
masih blom deal Luh ...
pemaennya sendiri udah ngebet pindah aja tuh ... :hammer:
juga pihak Arsenal ...
but Fulham nyang blom ngelepasin ...


Mark Schwarzer desperate to sign for Arsenal
Soccernet - August 12, 2010



Hughes keen to retain Schwarzer
Soccernet - August 13, 2010

Andi Istiabudi 14-08-2010 11:56 AM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Laga perdana melawan Newcastle United saja belum Berlangsung eh Cak Roni sudah bikin thread pertandingan kedua Manchester United lawan Fulham, hehehe ....

rondwisan 14-08-2010 11:59 AM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
maklum Cak ..., job desk nya a week before match ...
nah rasanya besok ampe selasa kemungkinan besar syusyah untuk bikin thread ..., ya udah naekin dulu aja ... :peace:

Andi Istiabudi 14-08-2010 12:33 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Cak Roni pancen huebat, nduwe inisiatif ! Hehehe ...
Eh, Fulham dulu pernah ditangani Kevin Keegan dan Jean Tigana yach ?

rondwisan 14-08-2010 12:47 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
betoel Cak Andi ...
Keegan ama Tigana pernah membesut Fulham ...

Quote:

Kevin Keegan : 1998 - 1999
Jean Tigana : 2000 - 2003

Andi Istiabudi 14-08-2010 12:53 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Kalau tidak salah Fulham dulu bisa dibilang klub yang selevel Manchester City sebelum dibeli asing.
Kini Manchester City dengan modal besar berusaha masuk jajaran klub elite sementara Fulham adem ayem aja, hehe ..

rondwisan 18-08-2010 05:31 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
sekilas baca2x review pertandingan awal Fulham saat melawat ke Bolton, penampilan mereka kurang impressif dalam membongkar pertahanan Bolton ...
tentunya hal ini akan dievaluasi secara serius oleh Mark Hughes untuk persiapan menghadapi united minggu besok
apalagi mereka akan tampil sebagai tuan rumah yang tentunya akan memberi motivasi lebih ...
masih inget musim lalu United dikalahkan secara telak dengan 3 gol tanpa balas ... :(

sellamanyaunited 18-08-2010 10:12 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
mungkin garagara kekalahan United dikandang fulham musim lalu yg dihajar 3-0 bisa jadi motivasi buat pemain united buat naklukin tim yang 1 ini.
lawan chelsea aja bisa, masa ini gabisa? haha :mudance::
tetep perlu diwaspadain fulham dan yang ane baca dia juara championship berarti tim ini lumayan.
SAF make strategi apa ya?
http://img.kaskus.us/images/kaskusmobile_hp.gif

theater of dream 18-08-2010 11:22 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Kekalahan lawan Fulham adalah salah satu penampilan United terburuk musim lalu. :(
tapi sekarang kita datang dengan peforma yang berbeda... :happy:
Murphy tetap harus diwaspadai, ingat musim lalu lini tengah kita yang udah 3 orang 4-5-1 bisa dikadalin.. :poys:
gw berharap Scholes akan membayar hutang nya tahun lalu..:sikat:

------------Van der sar---------------

Rafael-----Vidic------Evans------Evra

Valencia----- Fletcher----Scholes----Nani

-----------Berbatov------Rooney--------

ferly_Liemz 18-08-2010 11:59 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Menurut Gw,fulham rasa hughes tidak sebagus fulham rasa hodgson...apalagi hughes juga masih beradaptasi dgn team jg kan....

Selama tidak meremehkan dan bisa bermain kreatif,gw yakin bisa cetak 2-3 gol ke gawang fulham...
http://img.kaskus.us/images/kaskusmobile_hp.gif

rondwisan 19-08-2010 12:25 AM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
@ Neng Lama, yg juara Championship tuh Newcastle, bukan Fulham
klo Fulham musim lalu finalis European League, meski di kompetisi lokal sempet kedodoran ...

but bisa jadi bener juga yg Neng Lama post, semoga kekalahan memalukan 3-0 jadi motivasi pemaen2 United untuk membalas di Craven Cottage ... :poys::poys:
http://img.kaskus.us/images/kaskusmobile_hp.gif

melvin gusman 19-08-2010 05:08 AM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
liat hasil 2 pertandingan (comunity n 1st match) sy sech optimis banget bisa ngelibas fulham, we will win the titel back :serbu:

red_devilz 19-08-2010 06:19 AM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Laga berjalan ketat , dan United , IMHO , bakalan unggul 1 - 2 gol di kandang Fulham . Mudah2an Rooney bisa mengakhiri paceklik gol dan Berba terus menunjukkan trend positif .

We're gonna use 4-4-2 formation :siul: :)

f3bry 19-08-2010 06:57 AM

Quote:

Originally Posted by rondwisan (Post 181894)
sekilas baca2x review pertandingan awal Fulham saat melawat ke Bolton, penampilan mereka kurang impressif dalam membongkar pertahanan Bolton ...

Sebenarnya saya tidak terlalu heran apabila penampilan fullham tidak terlalu impressif saat bertandang ke Reebok stadium, karena faktanya Fullham musim lalu juga tidak terlalu bagus jika main di kandang lawan..hanya 1 kali kemenangan 7 kali imbang dan 11 kali Kalah,,,tapi pada saat bermain di Kandang LAIN CERITANYA,,,mereka musim lalu Menang 11 kali dikandang(salah satunya mengalahkan UNITED), 3 kali imbang, dan hanya kalah 5x dikandang...melihat permainan lawan Newcastle kemarin sebenarnya masih banyak Lubang di lini belakan UNITED, terutama saat menghadapi counter attack, oshea dan evra terlihat masih belum begitu baik menjaga daerah mereka,,,Ya saya masih tetap berpegang pada prediksi awal saya fullham 1-2 UNITED
http://img.kaskus.us/images/kaskusmobile_hp.gif

rondwisan 19-08-2010 07:35 AM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
yup Mas, Fulham memang salah satu team dengan rekor away buruk musim lalu, karena memang mereka terpecah konsentrasinya dengan UEFA League, sedangkan musim ini mrk gak ngikut lagi khan (krn pencapaian di kompetisi lokal sepertinya sengaja dilepas, sayang di final mereka kalah dari Forlan)
http://img.kaskus.us/images/kaskusmobile_hp.gif

Oom Panda 19-08-2010 09:23 AM

Quote:

Originally Posted by f3bry (Post 182089)
Sebenarnya saya tidak terlalu heran apabila penampilan fullham tidak terlalu impressif saat bertandang ke Reebok stadium, karena faktanya Fullham musim lalu juga tidak terlalu bagus jika main di kandang lawan..hanya 1 kali kemenangan 7 kali imbang dan 11 kali Kalah,,,tapi pada saat bermain di Kandang LAIN CERITANYA,,,mereka musim lalu Menang 11 kali dikandang(salah satunya mengalahkan UNITED), 3 kali imbang, dan hanya kalah 5x dikandang...melihat permainan lawan Newcastle kemarin sebenarnya masih banyak Lubang di lini belakan UNITED, terutama saat menghadapi counter attack, oshea dan evra terlihat masih belum begitu baik menjaga daerah mereka,,,Ya saya masih tetap berpegang pada prediksi awal saya fullham 1-2 UNITED
http://img.kaskus.us/images/kaskusmobile_hp.gif

Kok Reebok, bro? Craven Cottage maksudnya....
Hehehehe....
Insyaallahlah kita bisa ngatasin Fulham...
http://img.kaskus.us/images/kaskusmobile_hp.gif

rondwisan 19-08-2010 09:25 AM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Quote:

Originally Posted by Oom Panda (Post 182125)
Kok Reebok, bro? Craven Cottage maksudnya....
Hehehehe....
Insyaallahlah kita bisa ngatasin Fulham...
http://img.kaskus.us/images/kaskusmobile_hp.gif

ini maksutnya laga perdana Fulham sabtu lalu Oom ...
mereka khan melawat ke markas Bolton dengan hasil imbang 0-0 :peace:

wira_ozora 19-08-2010 10:48 AM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Quote:

Originally Posted by rondwisan (Post 181894)
sekilas baca2x review pertandingan awal Fulham saat melawat ke Bolton, penampilan mereka kurang impressif dalam membongkar pertahanan Bolton ...
tentunya hal ini akan dievaluasi secara serius oleh Mark Hughes untuk persiapan menghadapi united minggu besok
apalagi mereka akan tampil sebagai tuan rumah yang tentunya akan memberi motivasi lebih ...
masih inget musim lalu United dikalahkan secara telak dengan 3 gol tanpa balas ... :(

Tragis banged kl inget tragedi musim lalu di Craven Cottage,,sabtu siang gw diopname gara DB trz minggu pagi2 gw buka livescore.com MU klh 0-3. Tapi melihat MU saat ini gw yakin bgd bs menang di Craven Cottage,cz smw pemain inti bisa tampil n sehat wal'afiat. Moga2 kali ini Roo bisa bangkit, n cetak 2 gol ke gawang Schwarzer.

f3bry 19-08-2010 11:07 AM

Quote:

Originally Posted by rondwisan (Post 182127)
ini maksutnya laga perdana Fulham sabtu lalu Oom ...
mereka khan melawat ke markas Bolton dengan hasil imbang 0-0 :peace:

Iya bener opa begitu maksud saya,,,makasih ya opa udah bantuin menjelaskan :shakehand:
http://img.kaskus.us/images/kaskusmobile_hp.gif

Andi Istiabudi 19-08-2010 04:50 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Jelang Fulham vs MU
Misi Rooney Melepas 'Kutukan 13'

Narayana Mahendra Prastya - detiksport

Manchester - Sudah 13 laga resmi dilewati Wayne Rooney tanpa satu gol dicetaknya. Apakah gawang Fulham bisa menjadi tempat bagi striker Manchester United itu untuk melepaskan diri dari 'kutukan 13'?

Rooney terakhir kali membobol gawang lawan di partai resmi adalah ke gawang Bayern Munich di Liga Champions, 30 Maret 2010. Saat itu The Red Devils takluk 1-2 dalam laga yang berlangsung di markas Die Roten.

Setelahnya Rooney tidak pernah mencetak gol lagi dalam laga resmi, baik itu ketika bersama Manchester United atau pun tim nasional Inggris.

Di Piala Dunia 2010, eks Everton itu tidak mampu mencetak gol. Sementara di pekan pertama Liga Primer melawan Newcastle, pemain berjuluk Wazza itu juga tidak mencatatkan namanya di papan skor.

Akhir pekan ini kesempatan bagi Rooney kembali datang yakni kala dia harus memimpin lini depan MU menggedor pertahanan tuan rumah Fulham.

Bagi Rooney, Fulham merupakan 'tim favorit'. Dalam tiga kemenangan terakhir MU melawan Fulham di partai resmi, mantan pemain Everton itu selalu mencetak gol.

Dua gol dia bukukan saat MU mengatasi Fulham 3-0 di Old Trafford (14/3/2010). Di tempat yang sama sekitar setahun sebelumnya (18/2/2009) pemain berusia 24 tahun itu sekali merobek jala The Cottagers ketika mengantar timnya menang 3-0.

Sementara itu ia menyumbang satu gol saat MU menang 4-0 di Craven Cottage (Piala FA 7/3/2009).

Akankah 'kutukan 13' itu berakhir? Yang jelas Craven Cottage bisa disebut sebagai tempat 'angker' bagi Setan Merah. Dalam dua lawatan terakhir pasukan Sir Alex Ferguson kalah dan tidak mencetak gol.

Source : http://www.detiksport.com

kaikai 19-08-2010 05:26 PM

Ya mari kita doakan semoga Rooney bs mencetak gol dicraven cottage utk mengembalikan keprcayaan dirinya dan mengakiri kutukan 13..lumayan lama juga ya Rooney scorless..

Andi Istiabudi 19-08-2010 05:34 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Makin lama Rooney tidak mencetak gol, tidak tertutup kemungkinan posisinya bisa digantikan sementara oleh striker Manchester United lainnya. Selain itu bisa dipastikan cemooh dari penonton akan terus ada jika Rooney tidak mencetak gol. Poor Rooney ...

Redsbusby 19-08-2010 05:37 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Mau ngoceh, bang hendra ada dimari ngga yah???:-S:-S
Btw simple aja, semoga Roo nyetak 1 gol, dengan demikian semuanya tinggal nungguin keran gol terbuka lebarr....

kaikai 19-08-2010 05:55 PM

Bertandang kecraven cottage,,mantalah saatnya kita membayar kekalahan musim lalu..tetep optimis United akan membawa pulang 3poin..Rooney mnrut gw akan mencetak gol dilaga ini,dia punya tradisi bagus kl lawan fulham..ditunggu jg neh aksi Smalling lwn mantan klubya so :serbu::serbu::serbu:

Redsbusby 19-08-2010 06:21 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Musim kemaren cuma liat di Tickernews Metrotv, whatt?nggga salah tulis kan United kalah 3-0???
Ternyata bener :nohope:, moga aja spirit itu bisa dijadikan motivasi lebih! Amiennn....

theater of dream 19-08-2010 10:20 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Quote:

Originally Posted by ferly_Liemz (Post 182025)
Menurut Gw,fulham rasa hughes tidak sebagus fulham rasa hodgson...apalagi hughes juga masih beradaptasi dgn team jg kan....

Selama tidak meremehkan dan bisa bermain kreatif,gw yakin bisa cetak 2-3 gol ke gawang fulham...
http://img.kaskus.us/images/kaskusmobile_hp.gif

Gw rasa Fulham, walau pun dengan pelatih baru, dengan Hughes Fulham tidak akan lebih lemah dibanding musim lalu, walau baru hughes terkenal sebagai pelatih yang membaur dan gampang beradaptasi dengan pemain.. keberhasilan dengan mendatangkan ujung tombak Moussa Dembele dari AZ Alkmaar dan akan menjadi pendamping yang ideal bagi Bobby Zamora, juga mempertahankan kiper Schwarzer..
sepanjang kita tidak banyak melakukan passing salah di lapangan tengah Fulham akan mudah dikalahkan dan gw berharap SAF akan memainkan Rafael ketimbang Oshea..
United akan menang dengan 3 gol dan mudah2an VDS cleansheet..

f3bry 20-08-2010 12:52 AM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Arsenal have publicly expressed an interest in signing Schwarzer this summer and the goalkeeper has gone as far as submitting a transfer request at Craven Cottage
ESPN.SOCCERNET.
Isu yg berkembang menyebutkan ada kemungkinan Schwarzer akan absen saat menghadapi UNITED sebagai bentuk protes kepada pihak club karena tidak juga melepaskannya ke arsenal,,,:D yaah tanpa scwharzer bisa jadi tugas lini depan UNITED lebih mudah untuk membobol gawang fullham,,,semoga :muflag: :muflag:
http://img.kaskus.us/images/kaskusmobile_hp.gif

Sir Alsep Ferguson 20-08-2010 03:12 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Fulham (Possible, 4-4-1-1): Schwarzer; Pantsil, Hangeland, Hughes, Konchesky; Davies, Etuhu, Murphy, Duff; Gera; Zamora.
Manchester United (Possible, 4-4-2): Van der Sar; O’Shea, Vidic, Evans, Evra; Valencia, Scholes, Fletcher, Nani; Rooney, Berbatov.
Referee: Peter Walton. Matches: 27. R: 4.Y: 67.

Tale of the game

Mark Hughes, the former Manchester United striker, makes his home bow as Fulham manager following last week’s 0-0 draw at Bolton. As Manchester City manager, Hughes faced United three times and lost all three games.

Last season, Fulham recorded one of the most surprising results of the campaign when they won this fixture 3-0 with goals from Danny Murphy, Bobby Zamora and Damien Duff. That was their second successive home win over United.

Fulham test Mark Schwarzer, who missed the draw at Bolton with a back injury. Left-back Paul Konchesky, absent at the Reebok Stadium, could also return.

United are still without Rio Ferdinand, Anderson and Owen Hargreaves but could decide to include Michael Owen, left out of the squad that beat Newcastle 3-0. Ji-Sung Park and Fabio da Silva, could also be involved.

Last season: Fulham 3 United 0, United 3 Fulham 0

rondwisan 20-08-2010 03:20 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Quote:

Originally Posted by f3bry (Post 182605)
Arsenal have publicly expressed an interest in signing Schwarzer this summer and the goalkeeper has gone as far as submitting a transfer request at Craven Cottage
ESPN.SOCCERNET.
Isu yg berkembang menyebutkan ada kemungkinan Schwarzer akan absen saat menghadapi UNITED sebagai bentuk protes kepada pihak club karena tidak juga melepaskannya ke arsenal,,,:D yaah tanpa scwharzer bisa jadi tugas lini depan UNITED lebih mudah untuk membobol gawang fullham,,,semoga :muflag: :muflag:
http://img.kaskus.us/images/kaskusmobile_hp.gif

maybe yes maybe no Feb ...
kadang2x kiper (atau pemain cadangan) justru menampilkan performa yg briliant untuk membuktikan kapasitasnya ...
jadi jangan pandang remeh dulu dah ...
tetep focus untuk meraup point penuh ..., syukur2x bisa mendulang banyak gol ...

yoshiharu_kubo10 20-08-2010 04:38 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
awal musim...ga perlu menang dengan cara Chelsea kemarin...sampai 6 - 0 lawan WBA...

yang penting permainan meningkat terus sampai Desember...Januari-Mei tinggal mempertahankan performa...

kemarin musim sudah diawali dengan baik...penguasaan bola sempat mencapai 70%...dan 2 gol tercipta...mudah2an penampilan tim terus meningkat...

ayo Berbatov buat gol lagi...mudah2an Rooney juga...

rondwisan 20-08-2010 05:02 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
20/08/2010 08:09 - ManUtd.com, James Tuck
Match Pack: Fulham



After a comfortable if unspectacular opening-day win over Newcastle, a tricky test awaits United in west London this weekend…

Form guide
Sir Alex will be satisfied with the 3-0 win over Newcastle at Old Trafford on Monday, even though he felt his side should have scored more. Fulham’s league season began with a low-key goalless draw at Bolton, where they had stand-in goalkeeper David Stockdale to thank for their point. But the Cottagers are a different proposition at home and United have lost this fixture for the last two seasons, without scoring a goal.

Ins and outs
Goalkeeper Mark Schwarzer and defender Paul Konchesky, who both missed the trip to the Reebok Stadium, are rated doubtful for Sunday’s game. Diomansy Kamara, Andrew Johnson and new signing Philippe Senderos are long-term absentees, but Belgium international Moussa Dembele arrived this week and could be plunged straight into action. United are still without long-term knee victims Rio Ferdinand, Anderson and Owen Hargreaves, while Patrice Evra should be fit despite hobbling off in the dying stages of the Newcastle win. Paul Scholes gave a masterclass against the Magpies but may not start his second game in a week, and it’ll be interesting to see whether Sir Alex is tempted to give Chicharito a first league start.

Star man
You’d have to say it’s a toss-up between striker Bobby Zamora, whose pace and movement provide a different dimension to Fulham’s attack, and cultured USA international midfielder Clint Dempsey. Zamora was Fulham’s top scorer last season with 19 goals, including one in the 3-0 win over United in this fixture in December.

Manager
It’s good to see Mark Hughes back in the managerial big-time following his ignominious exit from Manchester City last season. But the former Old Trafford favourite faces a tough task to emulate the achievements of his predecessor Roy Hodgson, who led the Cottagers to seventh place in the table two years ago and last year's Europa League final.

Referee
Northamptonshire’s Peter Walton is the man in the middle on Sunday. He refereed United five times last season – Wolves (h) in the Carling Cup, West Ham (a), Aston Villa (a), Wolves (a) and Blackburn Rovers (a), sending off Fabio in the Carling Cup and Nani at Villa Park. Could be an eventful afternoon…

f3bry 20-08-2010 05:19 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Ada moment spesial pada saat pertandingan fulham VS Manchester UNITED dihelat, terutama bagi MACHEDA,,,,tepat pada tgl tersebut ( 22/08/2010 ) Macheda akan merayakan ultahnya yg ke-19,,,Ada harapan besar bahwa pada hari tersebut MACHEDA maen dan mencetak Goals,,,
http://img.kaskus.us/images/kaskusmobile_hp.gif

CALIGULA 20-08-2010 06:22 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
saya rasa, asal scholes bisa mendikte lini tengah seperti yg dilakukan saat melawan newcastle, kita pasti bisa memenangkan pertandingan ini...
skor??? kalo kita bisa mencetak gol cepat, skor besar seperti saat melawan newcastle bisa kembali terjadi...http://www.laymark.com/i/m/m059.gif

drivemein 20-08-2010 11:23 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
FULHAM v Manchester United: Mark Schwarzer to face late fitness test
-dailymail.co.uk-

http://i.dailymail.co.uk/i/pix/2010/...26_468x384.jpg

Fulham goalkeeper Mark Schwarzer remains a doubt for Sunday's Barclays Premier League clash with Manchester United.

Schwarzer missed training because of the back problem which prevented him playing against Bolton last weekend but boss Mark Hughes is hopeful he will be available to face Sir Alex Ferguson's side.

Long-term injury victims Philippe Senderos (Achilles), Andrew Johnson (knee) and Diomansy Kamara (foot) are out.

Team (from) : Schwarzer, Stockdale, Zuberbuhler, Kelly, Konchesky, Pantsil, Baird, Hangeland, Hughes, Stoor, Gera, Murphy, Duff, Riise, Etuhu, Dempsey, Milson, Greening, Davies, Dikgacoi, E Johnson, Zamora, Elm.

drivemein 20-08-2010 11:26 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
FULHAM V MANCHESTER UNITED: RIO FERDINAND NEARS COMEBACK
-dailyexpress.co.uk-

http://i.telegraph.co.uk/telegraph/m...e_1215241c.jpg

Fulham v Manchester United, Sunday, 22 August 2010, 16:00
Manchester United boss Alex Ferguson has revealed he expects Rio Ferdinand to be back in action by the end of September.

Ferdinand suffered medial ligament damage on the first day of World Cup training in South Africa following a freak accident involving Emile Heskey.

There were initial suggestions from Manchester United that the 31-year-old would be back for the new season.

However, United pushed that deadline back and Ferguson confirmed the England skipper remains on schedule.

“We are still thinking the end of September for Rio,” said the United boss.

“It was a medial ligament problem rather than a cruciate, so the recovery time is exactly what we thought.

“It was a freak. It is nothing to do with his back. We just had to treat it the proper way. These things are never easy.”

It seems midfielder Anderson is much nearer a comeback after returning to training yesterday.

The 22-year-old did suffer a cruciate ligament injury in February that ended his season and wrecked his hopes of appearing at the World Cup for Brazil.

However, while a comeback for Sunday’s trip to Fulham is out of the question, the former Porto man may be in contention for a first-team spot immediately after the next international break.

Ferguson reported a clean bill of health from Monday’s opening-day triumph over Newcastle, with Patrice Evra showing no ill-effects following a collision with an advertising hoarding late in the 3-0 win.

The United boss also feels an extra week’s training will prove beneficial for the likes of Michael Owen and Michael Carrick, neither of whom were involved against the Magpies.

“It was difficult picking a squad on Monday because some players had not had a lot of time on the pitch,” said Ferguson.

“They weren’t at their proper match fitness but with an extra week’s training behind them, they should be much better.”

drivemein 20-08-2010 11:30 PM

Re: [EPL] Fulham vs Man Utd
 
Fulham v United : Preview
-menmedia.co.uk-

http://m.gmgrd.co.uk/res/322.$plit/C...A57%3A32%3A569

Manchester United boss Sir Alex Ferugson is primed to make changes for the clash at Fulham on Monday.

And the Reds boss is hoping for better fortunes at Craven Cottage after two successive defeats there in the Premier League.

Last season, in a pre-Christmas fixture in the depths of the worst defensive injury crisis Ferguson had ever known, Michael Carrick, Darren Fletcher and Ritchie de Laet formed a United back three that clung on for 20 minutes but eventually subsided to a three-goal defeat.

The previous season, Paul Scholes and Rooney were both sent off in another United loss, so Ferguson accepts there is plenty of room for improvement.

"We have had a topsy-turvy time on the last two occasions we have been to Fulham," he admitted.

"We had nine men two years ago and last season we had gone just too far with the injuries.

"It was a fragile team, with players playing out of position and the regular defenders all missing.

"In that situation, when you lose a goal it becomes very difficult, which is exactly what happened."

United's only injuries at the present time are long-term ones.

Yet there is even good news on that front as Anderson returned to training after recovering from a cruciate knee ligament injury suffered in February, while Rio Ferdinand is set to be back in action at the end of September after the medial ligament damage he sustained in that freak collision with Emile Heskey at the start of World Cup training in South Africa.

It means Ferdinand will play no part in the first two Euro 2012 qualifiers next month, or the opening two Champions League matches, which fall either side of Liverpool's visit to Old Trafford on September 19.

Ferguson view

The 31-year-old has long since been ruled out of the Fulham trip as Ferguson goes head-to-head with Mark Hughes, a man he feels is perfect for the Cottagers post Roy Hodgson.

"Mark's experience at Blackburn makes him ideal for Fulham," said the United chief.

"They are similar-sized clubs, although what happened to Fulham last season won't happen again.

"What they did, with such a small squad, was almost a miracle.

"They played 63 matches, starting in July and ended up at the Europa League final in Hamburg. It was quite phenomenal."

Ahead of the match Arsenal boss Arsene Wenger took time out to praise Paul Scholes, although he did voice concern about one area of the midfielders game.

Wenger said: "I believe Paul Scholes is still one of the greatest football players in England.

"His contribution to the success of Manchester United is absolutely huge. The regret I have personally is that he was not always the fairest player."

Fulham goalkeeper Mark Schwarzer remains a doubt for Sunday's Barclays Premier League clash with Manchester United.

Schwarzer missed training today because of the back problem which prevented him playing against Bolton last weekend but boss Mark Hughes is hopeful he will be available to face Sir Alex Ferguson's side.

Long-term injury victims Philippe Senderos (Achilles), Andrew Johnson (knee) and Diomansy Kamara (foot) are out.

Fulham (from): Schwarzer, Stockdale, Zuberbuhler, Kelly, Konchesky, Pantsil, Baird, Hangeland, Hughes, Stoor, Gera, Murphy, Duff, Riise, Etuhu, Dempsey, Milson, Greening, Davies, Dikgacoi, E Johnson, Zamora, Elm.

Manchester United (from): Van der Sar, Kuszczak, O'Shea, Neville, Rafael, Vidic, Brown, Evans, Smalling, Evra, Fabio, Valencia, Nani, Cleverley, Gibson, Scholes, Carrick, Fletcher, Park, Giggs, Rooney, Owen, Berbatov, Hernandez.

Key opponent: Bobby Zamora - gets a bad press but an effective operator

Prediction :



All times are GMT +8. The time now is 03:01 PM.

Powered by vBulletin® Version 3.8.2
Copyright ©2000 - 2024, Jelsoft Enterprises Ltd.
User Alert System provided by Advanced User Tagging v3.0.6 (Pro) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
United Indonesia - Manchester United Supporters Club of Indonesia