United Indonesia - Manchester United Indonesia Supporters Club

United Indonesia - Manchester United Indonesia Supporters Club (http://www.unitedindonesia.org/forum/index.php)
-   United Lounge (http://www.unitedindonesia.org/forum/forumdisplay.php?f=97)
-   -   Apakah Fergie ikut bertanggung jawab atas penurunan United? (http://www.unitedindonesia.org/forum/showthread.php?t=6535)

fredrian.seven 16-12-2015 08:15 AM

Apakah Fergie ikut bertanggung jawab atas penurunan United?
 
Ijin om moderator buat bikin thread baru. Eh, sebenernya ini pernah ada dulu di jaman Moyes dan judulnya "Did Sir Alex Ferguson set Moyes up for failure?".. Tapi sama moderator di merge ke thread Moyes Out padahal menurut ane topiknya berbeda.

Ini tulisan pengamat disono, jadi bukan tulisan ane. Ane hanya merasa tulisannya menarik aja dan mungkin temen2 punya pendapat sama atau berbeda.

Quote:

Manchester United look devoid of verve and energy... so will Sir Alex Ferguson accept responsibility for the start of their decline?
ADRIAN DURHAM - dailymail
  • Manchester United were beaten 2-1 by Bournemouth on Saturday evening
  • Louis van Gaal has come in for a lot of criticism in the aftermath of defeat
  • But Sir Alex Ferguson failed to leave a legacy when he left Old Trafford
  • Legendary boss had lost touch with the modern game in his later years
  • United's entire youth system has been left with an inferiority complex

How could Manchester United go from being champions in 2013 to being so unrecognisably bad now? Yes, Louis van Gaal is the first stop when it comes to taking responsibility for the current blunders but there is more to it than that.

I'm wondering if Sir Alex Ferguson is ready to put his hand up and accept some of the blame.

It seems a bit too easy to trot out the standard lines: 'Van Gaal is useless' or 'it's Wayne Rooney's fault'.

Some are so incredibly rude they're declaring Van Gaal is too old. Sharper analysis is required.

For such a great club to have fallen on such hard times (by their own extraordinarily high standards) and look so devoid of the verve and energy they used to have, must be down not just to what the current manager is doing. No, it must also involve more long-term mistakes and misguided thinking.

So yes, United were champions in 2013, but does that absolve Sir Alex from all the blame?

The problem at United is a culture issue: and there are three main features of the Manchester United identity which are hurting the club right now, and they're all related back to Fergie.

And of course, Sir Alex is a legend, who was a true great of the game - that doesn't change. But it doesn't mean we should gloss over or ignore mistakes he was making which have contributed to the current calamities:



But the problem is much bigger: it's long term, and Ferguson started the decline.
sumber disini

fredrian.seven 16-12-2015 08:17 AM

Re: Apakah Fergie ikut bertanggung jawab atas penurunan United?
 
Tulisan sejenis yang ditulis tahun 2013 dulu

Quote:

Sir Alex Ferguson Failure to Learn Liverpool Lesson Contributes to Man Utd Toil
Philip Buckley - insidefutbol

They say that those who cannot remember the past are doomed to repeat it. But while the saying, memorably coined by American philosopher George Santayana, is often wheeled out to describe those who continually fail to learn from the mistakes of others and, unsurprisingly then fail themselves, the quote can also be viewed another way, telling those who are ready to learn from history what has worked in the past and is likely to work again in the future. As Manchester United toil under manager David Moyes, perhaps his predecessor Sir Alex Ferguson, keenly watching on from his leather backed seat in the Old Trafford directors’ box, should ponder on what he might have done differently to give his club the best chance of succeeding when he, as he always inevitably would, stood down.



fredrian.seven 16-12-2015 08:18 AM

Re: Apakah Fergie ikut bertanggung jawab atas penurunan United?
 
Opini yang hampir sama yang juga ditulis tahun 2013

Quote:

Did Sir Alex Ferguson set Moyes up for failure?
Alex Martin - givemesport

David Moyes took on one of the hardest jobs in football when he succeeded Sir Alex Ferguson at Manchester United.



fredrian.seven 16-12-2015 08:21 AM

Re: Apakah Fergie ikut bertanggung jawab atas penurunan United?
 
Jadi, setujukah klo dibilang Fergie ikut bertanggung jawab atas kondisi United saat ini? Dia yang membangkitkan tapi dia juga yang ikut mengawali kemunduran. "Tuduhan" yang berat juga. :))

victory II 16-12-2015 10:07 AM

Re: Apakah Fergie ikut bertanggung jawab atas penurunan United?
 
salahnya SAF adalah tidak mau menambal kekurangan lini tengah yang jelas2 butuh tambalan sana sini.

Kekeuh bilang gelandang tengah cukup, padahal yg berkualitas cuma Carrick. Sehebat2nya Scholes tetep kakinya udah berusia 37 tahun dan Giggs nyaris 40 tahun. Anderson, Clev, Fletcher tidak akan pernah bs bersaing dengan gelandang top eropa. Sayap sebagai serangan andalan cuma ada Valencia, Young dan "the next yang ga pernah jadi next Cristiano" aka Nani.

Bisa sih sekedar juara lokal, tapi itu murni karena jeniusnya SAF. Hanya 'bermodalkan' RvP bisa dapet gelar ke-20. Gila.

sayangnya kejeniusan SAF tidak bisa ditularkan ke Moyes, ada sih yang bilang Moyes jenius, tentunya semua paham itu dalam artian sarkastik.

Jadi, jawaban gw "ya, SAF ikut bertanggung jawab" b-(b-(b-(b-(

theater of dream 16-12-2015 10:23 AM

Re: Apakah Fergie ikut bertanggung jawab atas penurunan United?
 
Ahhh ngga lah..
yang salah tu ya Moyes yang sudah bikin skuat Juara jadi hancur2an, yang bikin moral pemain ambruk sampai ke titik nol... :hajar3::hajar3::hajar3:

fredrian.seven 16-12-2015 10:44 AM

Re: Apakah Fergie ikut bertanggung jawab atas penurunan United?
 
Quote:

Originally Posted by victory II (Post 627662)
salahnya SAF adalah tidak mau menambal kekurangan lini tengah yang jelas2 butuh tambalan sana sini.

Kekeuh bilang gelandang tengah cukup, padahal yg berkualitas cuma Carrick. Sehebat2nya Scholes tetep kakinya udah berusia 37 tahun dan Giggs nyaris 40 tahun. Anderson, Clev, Fletcher tidak akan pernah bs bersaing dengan gelandang top eropa. Sayap sebagai serangan andalan cuma ada Valencia, Young dan "the next yang ga pernah jadi next Cristiano" aka Nani.

Bisa sih sekedar juara lokal, tapi itu murni karena jeniusnya SAF. Hanya 'bermodalkan' RvP bisa dapet gelar ke-20. Gila.

sayangnya kejeniusan SAF tidak bisa ditularkan ke Moyes, ada sih yang bilang Moyes jenius, tentunya semua paham itu dalam artian sarkastik.

Jadi, jawaban gw "ya, SAF ikut bertanggung jawab" b-(b-(b-(b-(

Saya tidak bisa tidak setuju.

Quote:

Originally Posted by theater of dream (Post 627664)
Ahhh ngga lah..
yang salah tu ya Moyes yang sudah bikin skuat Juara jadi hancur2an, yang bikin moral pemain ambruk sampai ke titik nol... :hajar3::hajar3::hajar3:

:))

Bingung mo komen apaan.

Andi Istiabudi 16-12-2015 12:44 PM

Re: Apakah Fergie ikut bertanggung jawab atas penurunan United?
 
Penurunan kinerja suatu tim sebenarnya wajar, buktinya Chelsea musim ini penampilannya menurun drastis dibanding musim lalu. Memang sih di akhir masa Sir Alex Ferguson beberapa pemain inti sebenarnya sudah mendapat label "veteran" dan seharusnya dipersiapkan pemain baru untuk regenerasi di tim utama, sayang sebelum hal itu terjadi SAF sudah pensiun.

United era Moyes memang tidak sesuai dengan harapan semua orang termasuk saya, tapi tetap kita harus menghargainya karena siapa sih pecinta United yang tidak ingin Manchester United dapat terus berjaya di Inggris, Eropa bahkan dunia ? Semua tentu mengharapkannya, meskipun akhirnya sejarah membuktikan David Moyes ternyata bukan orang yang tepat untuk meneruskan kesuksesan SAF.

Faktor lain menurut saya pribadi adalah mungkin Sir Alex terlalu mendadak mengambil keputusan untuk pensiun (kalau tidak salah SAF mengumumkan akan pensiun di akhir musim 2012/1013 ketika kompetisi masih berjalan tepatnya menjelang akhir tahun 2012) sehingga pemain banyak yang tidak siap dan kaget. Mungkin jika SAF mengumumkan rencana pasti pensiunnya semusim sebelumnya, pemain bisa turut menyesuaikan dan mempersiapkan diri. Terbiasa dengan metode kepelatihan SAF dan skuad yang relatif jarang berubah selama bertahun-tahun tentunya pemain mungkin akan merasakan atmosfer berbeda saat Moyes masuk menggantikan SAF :)

eyeofday 16-12-2015 09:02 PM

Re: Apakah Fergie ikut bertanggung jawab atas penurunan United?
 
Kalau tidak salah di otobiografinya SAF mengaku sudah menyiapkan kondisi terbaik sebagai dasar manajerial selanjutnya. Tapi entahlah detail-detailnya. Artikel yg dibagi om Fred yang paling atas masuk akal juga.

oot.
Kalau pada akhirnya LVG diberhentikan sebelum musim berakhir, seberapa besar toleransi fans/board kepada manajer berikutnya?

and1 16-12-2015 10:53 PM

Re: Apakah Fergie ikut bertanggung jawab atas penurunan United?
 
Sir Alex yg terlalu jenius, bisa bersaing & juara di musim terakhirnya dg kombinasi pemain yg "biasa saja" seperti Cleverley, Anderson, Nani, Rafael, Evans, Fletcher + pemain papan atas seperti Rooney, Van Persie, Vidic, De Gea, Ferdinand dg dimentori oleh Giggs & Scholes

jadi mgkn di mata Sir Alex kombinasi pemain2 tersebut (minus Scholes yg pensiun) cukup bagus & bisa bersaing di liga, sayang pd kenyataannya Moyes gagal total


All times are GMT +8. The time now is 03:22 PM.

Powered by vBulletin® Version 3.8.2
Copyright ©2000 - 2024, Jelsoft Enterprises Ltd.
User Alert System provided by Advanced User Tagging v3.0.6 (Pro) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
United Indonesia - Manchester United Supporters Club of Indonesia