United Indonesia - Manchester United Indonesia Supporters Club

United Indonesia - Manchester United Indonesia Supporters Club (http://www.unitedindonesia.org/forum/index.php)
-   United News (http://www.unitedindonesia.org/forum/forumdisplay.php?f=58)
-   -   Manchester United - News and Rumors (http://www.unitedindonesia.org/forum/showthread.php?t=71)

Redsbusby 31-05-2010 12:07 AM

Re: Manchester United - News and Rumors
 
Benarkah ini?


Mourinho Sertakan Nama MU Dalam Klausal Real Madrid

Arsitek anyar Real Madrid, Jose Mourinho, disebut-sebut menyertakan Manchester United dalam salah satu klausul kontraknya. Benarkah?

Usai mengantarkan Inter Milan merengkuh treble musim 2009/2010, Mourinho tanpa ragu menegaskan keputusannya hijrah ke ranah Spanyol untuk membesut Real Madrid. Pelatih Portugal telah menerima tawaran kontrak empat tahun Los Blancos dengan bayaran 10 juta pounds per musim. Manajemen klub akan memperkenalkan The Special One untuk kepada Madridista, Senin (31/5/2010) waktu setempat.

Belum juga resmi menempati pos pelatih Madrid, Mourinho agaknya sudah menentukan rencana untuk karirnya di masa mendatang. Sunday Mirror, Minggu (30/5/2010), melansir, Mou menyertakan klausul kontrak yang memungkinkannya hijrah ke United, jika Sir Alex Ferguson memutuskan mundur.

Beberapa waktu lalu, Mourinho memang sempat mengungkapkan hasratnya menggantikan posisi Fergie sebagai arsitek Setan Merah. Kini, mantan pelatih Porto dan Chelsea kian menegaskan tekad.

Dalam klausul kontraknya bersama Madrid, disebutkan jika Mourinho bisa meninggalkan Santiago Bernabeu meski hanya menempati kursi kepelatihan selama dua musim. Tentunya, jika United maupun Mourinho bisa memenuhi kompensasi yang diharapkan runner-up La Liga.

Terlepas dari spekulasi dirinya kembali membesut Chelsea, United disinyalir merupakan satu-satunya klub yang menarik perhatian Mou di Premier League.

zonabola.com

drivemein 31-05-2010 08:55 PM

Re: Manchester United - News and Rumors
 
Mourinho still United's Special One
-menmedia.co.uk-

http://m.gmgrd.co.uk/res/389.$plit/C...A08%3A36%3A913

Jose Mourinho is still the man United want to succeed Sir Alex Ferguson when the Scot finally steps aside.

Mourinho will today be unveiled at the Bernabeu after Real Madrid finally agreed to meet Inter Milan's compensation clause, releasing him from his contract with the Champions League winners.

But Old Trafford's hierarchy are privately confident that the former Chelsea manager sees his long-term future at United and has his heart set on one day stepping into Ferguson's shoes.

In fact his appointment at Real has played right into United's hands, buying Ferguson more time before announcing his retirement.

United's biggest fear was that Mourinho would be lost to one of their Premier League rivals with both City and Liverpool coveting the charismatic Portuguese.

A move to either of those clubs would have ruled him out of ever taking over at Old Trafford and may have forced Ferguson to make an uncomfortable decision over whether he should announce his retirement sooner rather than risk missing out on the outstanding candidate to succeed him.

Success

Instead he will have another two years in which to move United clear of Liverpool on 19 league titles and potentially another Champions League success.

Ferguson will be 70 by then – the age at which it is anticipated he will finally call it a day.

But United will still face fierce competition for Mourinho, who could be even more in demand if successful at Real.

City will hope to have broken into the top within the next two years, which would make them a much attractive proposition to the world's top coaches.

While they would have loved Mourinho to be heading to Eastlands rather than the Bernabeu this summer, their hopes luring him were killed off by their failure to offer him Champions League football.

Oom Panda 31-05-2010 08:59 PM

Re: Manchester United - News and Rumors
 
Woaaaaaaa.... Smart move Mou... Smart move...
I welcome u anytime...
http://img.kaskus.us/images/kaskusmobile_hp.gif

cr7lover 01-06-2010 02:05 AM

Re: Manchester United - News and Rumors
 
@the last article....kok kesannya United yg ngebet ketakutan ga dpt Mourinho? bukannya sebaliknya tuhhhhh...

Supernan 01-06-2010 02:52 AM

Re: Manchester United - News and Rumors
 
Another linked with Young guns??

Quote:

United 'Keeping Tabs' On Christian Eriksen 31/05/2010

http://www.united-latest.com/uploads...269682.jpg?227
Christian Eriksen spotted by Manchester United
United Latest understands that Ajax Amsterdam wonderkid, Christian Eriksen, is being closely monitored by United. The 18-year-old Danish youngster has made a huge impression in the Netherlands after signing from Odense Boldklub in late 2008. Eriksen has recently signed a new deal, but The Reds may make a move regardless.
Eriksen widely improved last season, making 15 appearances and scoring one goal. The stats may seem insignificance, but Arsenal are also in the race to receive his signature. The rising star is said to be worth over £7 Million - he signed for Ajax aged 16 - costing €1 Million back in 2008.

Morten Olsen has kept Eriksen for Denmark's final 23-man squad heading to South Africa next week. The young talent signed a four-year deal with Ajax in April, but the contract was regarded as a stunt to higher his price-tag. The dominating factor will be the World Cup - wheter or not Eriksen impresses - that remains to be seen, but if he does it will no doubt further increase his worth...

Redsbusby 01-06-2010 03:28 AM

Re: Manchester United - News and Rumors
 
Quote:

Originally Posted by Oom Panda (Post 136235)
Woaaaaaaa.... Smart move Mou... Smart move...
I welcome u anytime...
http://img.kaskus.us/images/kaskusmobile_hp.gif

Sedikit pudar akan keraguan saya ttg Mou.... Kalo emang bener, OK LAH kalo begitu :mudance::mudance:

kaikai 01-06-2010 10:34 AM

Re: Manchester United - News and Rumors
 
Quote:

Originally Posted by Redsbusby (Post 135854)
Benarkah ini?


Mourinho Sertakan Nama MU Dalam Klausal Real Madrid

Arsitek anyar Real Madrid, Jose Mourinho, disebut-sebut menyertakan Manchester United dalam salah satu klausul kontraknya. Benarkah?

Usai mengantarkan Inter Milan merengkuh treble musim 2009/2010, Mourinho tanpa ragu menegaskan keputusannya hijrah ke ranah Spanyol untuk membesut Real Madrid. Pelatih Portugal telah menerima tawaran kontrak empat tahun Los Blancos dengan bayaran 10 juta pounds per musim. Manajemen klub akan memperkenalkan The Special One untuk kepada Madridista, Senin (31/5/2010) waktu setempat.

Belum juga resmi menempati pos pelatih Madrid, Mourinho agaknya sudah menentukan rencana untuk karirnya di masa mendatang. Sunday Mirror, Minggu (30/5/2010), melansir, Mou menyertakan klausul kontrak yang memungkinkannya hijrah ke United, jika Sir Alex Ferguson memutuskan mundur.

Beberapa waktu lalu, Mourinho memang sempat mengungkapkan hasratnya menggantikan posisi Fergie sebagai arsitek Setan Merah. Kini, mantan pelatih Porto dan Chelsea kian menegaskan tekad.

Dalam klausul kontraknya bersama Madrid, disebutkan jika Mourinho bisa meninggalkan Santiago Bernabeu meski hanya menempati kursi kepelatihan selama dua musim. Tentunya, jika United maupun Mourinho bisa memenuhi kompensasi yang diharapkan runner-up La Liga.

Terlepas dari spekulasi dirinya kembali membesut Chelsea, United disinyalir merupakan satu-satunya klub yang menarik perhatian Mou di Premier League.

zonabola.com

ngebet bgt nih org ma United,,ya moga keinginan mou membesut United nextime jd bhan pertimbangan SAF..ya kita biarin dulu si Mou ini bnyak pengalaman ngelatih ditim lain sblum mnghabiskan karirnya diUnited..

edhowin 01-06-2010 12:05 PM

Re: Manchester United - News and Rumors
 
Quote:

Originally Posted by drivemein (Post 136233)
Mourinho still United's Special One
-menmedia.co.uk-

http://m.gmgrd.co.uk/res/389.$plit/C...A08%3A36%3A913

Jose Mourinho is still the man United want to succeed Sir Alex Ferguson when the Scot finally steps aside.

Mourinho will today be unveiled at the Bernabeu after Real Madrid finally agreed to meet Inter Milan's compensation clause, releasing him from his contract with the Champions League winners.

But Old Trafford's hierarchy are privately confident that the former Chelsea manager sees his long-term future at United and has his heart set on one day stepping into Ferguson's shoes.

In fact his appointment at Real has played right into United's hands, buying Ferguson more time before announcing his retirement.

United's biggest fear was that Mourinho would be lost to one of their Premier League rivals with both City and Liverpool coveting the charismatic Portuguese.

A move to either of those clubs would have ruled him out of ever taking over at Old Trafford and may have forced Ferguson to make an uncomfortable decision over whether he should announce his retirement sooner rather than risk missing out on the outstanding candidate to succeed him.

Success

Instead he will have another two years in which to move United clear of Liverpool on 19 league titles and potentially another Champions League success.

Ferguson will be 70 by then – the age at which it is anticipated he will finally call it a day.

But United will still face fierce competition for Mourinho, who could be even more in demand if successful at Real.

City will hope to have broken into the top within the next two years, which would make them a much attractive proposition to the world's top coaches.

While they would have loved Mourinho to be heading to Eastlands rather than the Bernabeu this summer, their hopes luring him were killed off by their failure to offer him Champions League football.


mmmm...., kalo gw gak setuju mou ke MU, MU memang butuh pelatih yang berkelas seperti mou, tapi mou hanya mementingkan ambisi pribadinya, contoh di inter setelah menjuarai semua turnamen dia mengundurkan diri, di madrid juga begitu nantinya, jangan2 ntar kalo di MU dia cuma 2 musim lalu mengundurkan diri........, MU butuh pelatih yang berdedikasi tinggi dan loyal kepada klub, seperti SAF, bukan MOU yang mementingkan ambisi pribadi.
(pendapat pribadi gw......:mudance:)
:muscarf::muscarf:

Oom Panda 01-06-2010 12:30 PM

Re: Manchester United - News and Rumors
 
Quote:

Originally Posted by edhowin (Post 136561)
mmmm...., kalo gw gak setuju mou ke MU, MU memang butuh pelatih yang berkelas seperti mou, tapi mou hanya mementingkan ambisi pribadinya, contoh di inter setelah menjuarai semua turnamen dia mengundurkan diri, di madrid juga begitu nantinya, jangan2 ntar kalo di MU dia cuma 2 musim lalu mengundurkan diri........, MU butuh pelatih yang berdedikasi tinggi dan loyal kepada klub, seperti SAF, bukan MOU yang mementingkan ambisi pribadi.
(pendapat pribadi gw......:mudance:)
:muscarf::muscarf:

kayanya sih Mou emang mau ngelatih United deh...
Impian dan tujuannya dia emang mau ke MU... jadi kemungkinan sih, dia bener2 serius sama United... just my 2cents...

Redsbusby 02-06-2010 12:05 AM

Re: Manchester United - News and Rumors
 
Quote:

Originally Posted by edhowin (Post 136561)
mmmm...., kalo gw gak setuju mou ke MU, MU memang butuh pelatih yang berkelas seperti mou, tapi mou hanya mementingkan ambisi pribadinya, contoh di inter setelah menjuarai semua turnamen dia mengundurkan diri, di madrid juga begitu nantinya, jangan2 ntar kalo di MU dia cuma 2 musim lalu mengundurkan diri........, MU butuh pelatih yang berdedikasi tinggi dan loyal kepada klub, seperti SAF, bukan MOU yang mementingkan ambisi pribadi.
(pendapat pribadi gw......:mudance:)
:muscarf::muscarf:

Saya kira begini, dia memang punya obsesi pribadi untuk memenangi berbagai piala di klub berbeda, dan liga berbeda. Tp, itu mungkin terjadi hanya karena Mou memang belom menemukan tempat yg dia inginkan (OLD TRAFFORD, setelah keluar dari Chelsea). Kalo dia tidak dikeluarkan dari Chelsea waktu itu, saya yakin dia sekarang masih bertahan. Bayangkan saja, dia keluar dr Chelsea dan Intermilan bukan karena kemauannya, tp karena ada faktor Lingkungan (manajemen, supporter, media, owner). Dan United adalah tipe Klub yg memiliki filosofi untuk memberikan kepercayaan penuh kepada pelatih untuk mengurusi TImnya (beda dgn Chelsea, inter, madrid yg manajemennya harus ikut campur), itu yg dia cari, selain karena 'terkesima' dengan sejarah dan nama besar Manchester United:-bd


Quote:

Originally Posted by Oom Panda (Post 136586)
kayanya sih Mou emang mau ngelatih United deh...
Impian dan tujuannya dia emang mau ke MU... jadi kemungkinan sih, dia bener2 serius sama United... just my 2cents...

Ini dia maksud saya, dia seperti ingin menghabiskan karirnya di United, karena semua piala uda (hampir) didapetin... MU emang selalu memikat siapapun :mudance::mudance:


All times are GMT +8. The time now is 10:28 PM.

Powered by vBulletin® Version 3.8.2
Copyright ©2000 - 2024, Jelsoft Enterprises Ltd.
User Alert System provided by Advanced User Tagging v3.0.6 (Pro) - vBulletin Mods & Addons Copyright © 2024 DragonByte Technologies Ltd.
United Indonesia - Manchester United Supporters Club of Indonesia